Rabu, 24 Juni 2009

Installation Hardware Software


Semakin pesatnya perkembangan teknologi, semakin membantu pekerjaan lebih efesien.
Namun tak semua orang dapat memahaminya, bahkan sebaliknya teknologi membuat orang berlomba untuk menaikkan gengsi personal semata.
Contoh photo diatas merupakan rangkuman di papan tulis & saya photo dalam camera Handphone. Inspirasi ini kemudian saya sampaikan kepada siswa saya untuk melakukan hal yang sama.
Kesimpulan : Teknologi Camera pada Handphone dapat menunjang proses belajar mengajar.

Rangkuman :
Installation Driver
Arti : Instalasi program khusus penunjang perangkat keras pada PC.
I. Perangkat Keras pada PC diantaranya :
1. Display Adapter -> VGA Device
2. Audio Adapter 
3. Network Adapter
4. Modem
5. CPU -> system Devices
6. Mouse
7. CDROM
8. USB
5-8 optional, umumnya secara otomatis OS dapat mengenalinya.
II. Keberadaan Perangkat Keras 
Lihat apakah di belakang CPU ada konektor-konektor khusus, cirikhas dari perangkat tersebut ?
III. Deteksi Perangkat Keras .
1. Cara Manual
Ambil atau Amati Perangkat keras tersebut agar dapat mengetahui Merk, Model, & Catat secara manual, misalnya VGA Card -> Merk SIS Model : 6205
2. Cara Praktis -> memakai Utility
Pakai program for DOS -> CheckIt, QAPlus, AMIDiag,dll
Pakai program for Windows ->
IV. Catat Merk-Model Device tersebut
1. External Device
Berbentuk Card -> dilihat interface Slot apa ? ISA, VESA, PCI, AGP, dll
2. Internal Device 
Menyatu dengan Mainboard (Onboard), untuk hal ini perlu di cek terlebih dahulu di BIOS mainboard tersebut. Umumnya di Menu Integrated Peripheral - ......Jika ditemukan Harus kondisi Enable (difungsikan)
V.Persiapan Driver (software)
1. Dilihat memakai OS apa yang ada di PC tsb
-Windows 98
-WIndows XP
-Windows 2000
-Windows Server 2000
-Vista
-Linux
2. Persiapkan Software Driver tsb.
Bisa didapat dari beberapa hal, diantaranya :
- CD Driver saat pembelian Hardware tsb
- Kumpulan CD Driver dijual bebas
- Pinjam orang lain
- Download dari Internet
VI. Langkah-langkah Instalasi Driver
nexttime......

0 comments:

Posting Komentar